cetak foto

[Video] Cara Cetak Foto Digital dan Copy Dokumen di Jepang

Awalnya saya merasa kaget mengapa di Jepang tidak ada toko yang khusus menyediakan jasa foto kopi dokumen dan cetak foto digital. Kalau di Indonesia bertebaran tukang foto kopi apalagi kalau berdekatan dengan sekolah atau instansi pemerintah. Selain itu, untuk cetak photo banyak toko khusus yang menyediakan jasa pencetakan fotonya.

Ternyata di Jepang telah disediakan mesin canggih di setiap minimarket, kalau di kita ibaratnya sekelas Alfamart atau Indomaret. Cukup dengan uang koin kita bisa cetak foto atau cetak dokumen yang kita inginkan. Kalau ingin foto kopi satu buku, siap-siap rogoh kocek dalam-dalam dan harus dikerjakan sendiri. Sekali cetak foto foto siap siap sekitar 70 yen atau 7 ribu rupiah. Foto copy 30 yen atau 3 ribu perlembar. Mahal yak, makanya disini jarang foto copy layaknya di Indonesia, yuk kita tonton videonya

Untuk cetak foto, siapkan USB dan koin kemudian bahasa dirubah ke versi inggris dan ikuti petunjuk, walau di video di bawah ini sempet bingung juga hehe

[Video] Cara Cetak Foto Digital dan Copy Dokumen di Jepang

Baca ini yuu :   Polisi Jepang Memang "Gila", Sepeda yang Hilang Kembali Utuh

About nazroelwathoni

Hi, selamat datang di blog pribadi saya yang dikemas santai dan mengutamakan manfaat. Hanya sekedar menuliskan apa yang ada di kepala saya ketika menulis di blog ini. Semoga bermanfaat!

Check Also

Pernyataan Lengkap PM Abe Terkait Wabah COVID-19 di Jepang

Nazroel.id – Dari rekan ICJ Yati Anggarini yang mencoba membuat summary press release Perdana Mentri …

No comments

  1. kurang jelas mas videonya, kalau boleh tolong jelasin aja step2nya pake tulisan, yoroshiku onegai shimasu

  2. kalo mau nge print bisa ga tu? terus kena brp harganya?

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.