Recent Posts

12 Perubahan Pedoman Operasional Penilaian Angka Kredit Kenaikan Jabatan Akademik/Pangkat Dosen 2019

Nazroel.id – Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi merilis surat edaran pada tanggal 23 Juni 2020 perihal pelaksanaan Pedoman Operasional Penilaian Angka Kredit (PO-PAK) Kenaikan Jabatan Akademik/Pangkat Dosen. PAK kenaikan jabatan fungsional/pangkat dosen yang diajukan sampai dengan tanggal 30 Juni 2020 baik usulan baru maupun perbaikan, akan tetap …

Read More »

Tips Membuat Artikel Review, Hindari Gambar dan Tabel yang Telah Terbit

Nazroel.id – Pelajaran berharga setelah menerbitkan beberapa kali artikel review di jurnal internasional bereputasi, baru kali ini melewati proses author proofing yang sangat ketat. Setelah dinyatakan diterima di jurnal Drug Design, Development and Therapy (impact factor 3.2). Editor meminta untuk melampirkan izin karena gambar dan tabel yang digunakan telah diterbitkan …

Read More »

580 Jurnal Internasional Didiskontinu Scopus Per-Juni 2020

Nazroel.id – Scopus kembali merilis data terbaru per Juni 2020 terkait daftar jurnal internasional yang dikeluarkan atau sudah tidak terindeks Scopus lagi. Sebanyak 580 jurnal internasional dari berbagai publisher didiskontinu Scopus dengan 3 alasan utama yakni Metrik, Radar, dan Publication Concern. Berikut adalah selengkapnya : TitleE-ISSNPublisherReason for discontinuationAcademic Journal of …

Read More »

Jangan Lewatkan Beasiswa Pascasarjana Australia Awards 2020

Nazroel.id – Program Australia Awards Scholarship (AAS) di Indonesia memiliki tradisi pemberian beasiswa yang telah ditawarkan oleh Pemerintah Australia selama lebih dari 60 tahun. Mengenal beasiswa Australia Awards Tujuan Australia Awards di Indonesia adalah untuk meningkatkan pembangunan Indonesia melalui kontribusi para profesional berkualifikasi internasional dan hubungan yang kuat dan positif …

Read More »

Nasywa Alfarabi Safira, Si Murah Senyum yang Berbesar Hati

Nazroel.id – Kali ini Nasywa Alfarabi Safira (8 th), anak bungsu paling mungil, ingin muncul di halaman google. Pasalnya, Nasywa sedikit protes mengapa ketika menggunakan fasilitas google talk namanya tidak muncul di halaman pencarian. “Ayah.. Ibu, kenapa ketika sebut Zahran, Susi, Nasrul, semua muncul di halaman google. Tapi pas sebut, …

Read More »

Biaya Akses Full Sciencedirect dan Scopus 1 M, Ingin Gratis? Begini Caranya

Nazroel.id – Scopus.com memberikan akses gratis untuk melihat profil penulis (author) yang terbatas dan profil rangking dan metrik jurnal. Lalu, bagaimana jika ingin melihat full artikel, analisis sitasi, rangking, metrik penulis dan institusi? Menurut sumber dari institusi yang pernah berlangganan, hampir 1 milyar rupiah untuk setahun agar mendapatkan akses Scopus …

Read More »

Daftar Jurnal Internasional dari Indonesia Terindeks Scopus Per Mei 2020

scopus

Nazroel.id – Mei 2020, Ristekbrin mengeluarkan hasil Akreditasi Jurnal Ilmiah Periode I Tahun 2020, sebanyak 7 jurnal terakreditasi SINTA 1 yang memungkinkan untuk terindeks Scopus. Penelusuran melalui Scimagojr ternyata tidak semua jurnal Sinta 1 telah terindeks Scopus. Sebanyak 38 jurnal asal indonesia dikategorikan sebagai jurnal internasional bereputasi, diantaranya 1 Q1, …

Read More »

Cara Praktis Atur Jadwal Anak Bermain Gadget

Nazroel.id – Ketika anak mendapatkan gadgetnya baik itu handphone maupun tab dan sejenisnya, maka mereka akan lupa waktu, terlebih di masa pandemi COVID-19 dimana sekolah dilakukan di rumah. Sebagai orang tua, perlu membatasinya dengan mengontrol waktu pemakaiannya. Namun, sebelumnya perlu kesepakatan bersama anak agar dilaksanakan dengan baik. Berikut cara praktis …

Read More »

Arti SCOPUS, OJS, Hingga Q4 Sebelum Q1 versi Lebaran

Nazroel.id – Sebuah tulisan ucapan idul fitri atau selamat berlebaran versi jurnal ilmiah jarang digunakan orang. Berikut ada 2 contoh yang menggunakan istilah-istilah publikasi di jurnal internasional termasuk berupa cover first page dari jurnal elsevier. Ditulis oleh salah seorang dosen di whatsapp grup Jurnal Unpad, cukup menarik untuk ditulis disini. …

Read More »

Tips Publikasi Artikel Review di Jurnal Internasional Q1 dan ber IF

Nazroel.id – Tidak mudah memang untuk publikasi review artikel di jurnal bereputasi terindeks Q1 Scopus. Tapi itu bukan hal yang tidak mungkin, buktinya artikel review yang berjudul Nanoparticle Drug Delivery Systems for α-Mangostin baru saja terbit di Nanotechnology, Science and Applications. Wathoni N, Rusdin A, Motoyama K, Joni IM, Lesmana …

Read More »

Ketika Jurnal Internasional Dijadikan Candaan, Desinfektan Sebagai Obat COVID-19

Nazroel.id – Jurnal internasional bereputasi terindeks Scopus dan ber-impact factor 70.67, The New England Journal of Medicine (NEJM) yang juga sering menjadi rujukan para peneliti dalam topik COVID-19 baru-baru ini, dijadikan bahan candaan oleh netizen dikala baru-baru ini presiden AS Donald Trump meminta agar masyarakatnya meminum desinfektan agar virus corona …

Read More »

Daftar Ratusan E-Book Gratis dari Springer, Buruan Download!

Nazroel.id – Penerbit Springerlink dengan baik hati membagikan link download untuk 408 buku elektronik (e-book) gratis, termasuk edisi terbaru hingga tahun 2019. Bidang ilmu dari e-book ini cukup luas, yakni bidang sosiohumaniora dan saintek. Contohnya Policing and Minority Communities, Educational Technology, Research Methods for Social Justice and Equity in Education …

Read More »

Situs Ini Bisa di Lockdown Facebook, Tolong Bantu Ya!

Nazroel.id – Sosial media facebook dengan alogaritmanya bisa saja membuat beberapa situs yang tak bersalah diklaim sebagai pelanggar pedoman komunitasnya. Hal ini ternyata terjadi sama situs kesayangan kita nazroel.id. Situs ini sudah di lockdown facebook yang artinya tidak bisa memposting status dengan menyertakan link situs ini. Silahkan coba posting apapun …

Read More »