Nazroel.id – Tugas mendadak ke Kemenristekdikti , Jakarta mengharuskan saya untuk memilih moda transportasi yang tepat waktu, nyaman, dan aman dari Bandung. Pilihan biasanya jatuh ke travel, melewati jalur tol Purbaleunyi-Cikampek-Jakarta, sayang seribu sayang rupanya tol di Indonesia tidak seperti di Jepang yang jarang sekali dilanda kemacetan. Akhirnya saya menemukan …
Read More »Kidcity Transmart Bubat, Trans Studio Mini di Bandung
Nazroel.id – Setiap ada hal atau tempat baru di Bandung, jangan ditanya jika tempat tersebut bakal dipenuhi pengunjung. Kali ini giliran Transmart Buah Batu yang menjadi buah bibir masyrakat Bandung dan sekitarnya. Tinggal menunggu waktu apakah tempat ini akan terus dikunjungi atau hanya menjawab rasa penasaran aja. Penasaran karena gedung …
Read More »Tips Liburan Keluarga di Tokyo tanpa Menggunakan Travel yang Murah dan Menyenangkan
Nazroel.id – Macet di jalan tol menuju Bandung adalah hal yang tidak mengasyikan. Oleh karenanya, tulisan kali ini sekedar mengisi waktu seketika duduk di kursi paling belakang di suatu mobil travel jurusan FX Plaza ke Dipati Ukur. Akhir Maret kemarin, kami sekeluarga memutuskan untuk berlibur di seputaran Tokyo sekaligus keluarga …
Read More »Triks Petugas Bea Cukai Bandara Husein Satranegara Bandung Tandai Label Barcode Koper
Nazroel.id – Sambil menunggu travel untuk pergi ke Kemenristekdikti untuk mengurus lapor diri dan penyetaraan ijazah, jadi ingin menulis pengalaman beberapa minggu lalu ketika mendarat di Bandara Husein Sastranegara, Bandung. Total 4 koper siap untuk masuk alat scan keimigrasian persis beberapa meter dari pengambilan bagasinya, tapi anehnya hanya 1 koper …
Read More »Dijual Tiket Disneyland Jepang Untuk Anak, Setengah Harga Berlaku Hingga Maret 2018
Nazroel.id – Akhir bulan lalu kami sekeluarga (3 dewasa, 2 anak) pergi ke Disneyland, Tokyo, Jepang tepatnya pada hari Sabtu, tanggal 26 Maret 2017. Walaupun hujan dan dipenuhi banyak orang, anak-anak sangat menikmatinya. Sayangnya, sedikit harus merogoh kocek lagi untuk membeli tiket anak 1 dikarenakan tiket yang dicetak (print) tertinggal …
Read More »Tips dan Panduan Perjalanan dari Bandara Soekarno Hatta ke Narita Untuk Pemula
Nazroel.id – Waktu berjalan begitu cepat, terasa 3 hari lalu padahal 3 tahun telah dilalui kesendirian saya di Jepang. Kini saatnya memberi hadiah liburan buat anak istri sekalian menjemput saya kembali ke tanah air. Karena keluarga kecil saya pergi ke Jepang untuk pertama kalinya, maka tulisan “Tips dan Panduan Perjalanan …
Read More »Tips Cara Mencari Hotel Keluarga Murah di Tokyo Bernuansa Jepang
Nazroel.id – Liburan keluarga kecil akan segera tiba sambil rencana nantinya menghadiri wisuda saya. Persiapan jauh-jauh haripun harus segera dilakukan yang tentunya akan mempengaruhi biaya liburan nantinya. Setelah mendapatkan tiket pesawat dari Indonesia yang murah kini saatnya mencari hotel murah dan nyaman juga. [Baca : Cara Mendapatkan Tiket Pesawat Murah Online …
Read More »Quest Hotel Semarang, Hotel Tengah Kota, Dekat dengan Obyek Wisata
Nazroel.id – Tersisa sekitar 4 bulan lagi untuk kembali mengabdi ke tanah air, tiba-tiba teringat Kota Semarang. Mungkin dari pembaca setia blog ini ada yang berencana liburan ke Kota Semarang kali ini? Jika ya maka Quest Hotel Semarang adalah salah satu hotel rekomendasi yang dikelola oleh Archipelago Internasional. [Baca dulu …
Read More »Cara Mendapatkan Tiket Pesawat Murah Online Jakarta-Tokyo Hanya 4 Juta PP
Nazroel.id – Akhirnya cita-cita keluarga kecil di Indonesia untuk bergabung dan menyusul ke Jepang bakal terwujud. Setelah beberapa hari ini memperhatikan harga tiket pesawat dan rute yang mungkin agar sekalian mengajak liburan keluarga, akhirnya jatuh ke pilihan pesawat negeri tetangga Malaysia Airlines. Bagaimana tidak, sungguh beruntung karena harga standarnya 2 …
Read More »Kereta "One Piece" Hadir di Kumamoto Bantu Pulihkan Kawasan Bencana Gempa
Nazroel.id – Kumamoto, Kota dimana saya tinggal saat ini di beberapa daerah masih terimbas akibat gempa pada bulan April lalu. Manga terkenal “one piece” ternyata diciptakan oleh Eiichiro Oda yang berasal dari Kumamoto dan mendukung pemulihan kawasan yang dilanda bencana. Oleh karenanya Oda membuat kereta khusus bergambar hasil karyanya, biasanya berlayar di …
Read More »